10.07.2012

Hujan, Lullaby, dan Urban Zakapa

"Let the rain sing you a lullaby." (Langston Hughes)
Beberapa hari belakangan ini, kota tempat gue tinggal dan menuntut ilmu dihampiri hujan deras setiap sore. Dan buat gue, bahagia itu sesederhana ini: tanpa kegiatan dan menikmati hujan yang memang menjadi seperti lullaby, sumpah, rasanya mau rebahan, memejamkan mata dan--tidur :3